Travel umroh resmi adalah biro perjalanan yang telah mendapatkan izin dari Kementerian Agama dan beroperasi secara resmi untuk menyelenggarakan ibadah umroh. Untuk memilihnya, periksa apakah travel tersebut terdaftar di situs Kemenag, memiliki izin PPIU, serta menyajikan jadwal keberangkatan yang pasti dan layanan yang transparan. Pilih penyelenggara yang berpengalaman, mendapat ulasan positif dari jemaah sebelumnya, dan memberikan bimbingan ibadah yang sesuai syariat seperti yang ditawarkan oleh Hana Tours.
Sobat bisa datang langsung ke kantor pusat Hana Tours di Jl. Margonda Raya No.274, Kemiri Muka, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat 16424.
Atau menghubungi layanan customer service melalui website ini untuk mendapatkan informasi lebih lengkap.
Berikut perlengkapan penting yang perlu disiapkan untuk umroh:
- Kain ihram (untuk pria) dan baju muslim yang nyaman
- Sabuk umroh untuk mengencangkan kain ihram
- Pakaian dalam secukupnya
- Perlengkapan mandi sesuai kebutuhan
- Obat-obatan pribadi dan vitamin
- Sandal atau sepatu nyaman untuk aktivitas harian
- Dokumen penting seperti paspor dan visa
- Buku doa dan Al-Qur’an untuk ibadah yang lebih khusyuk
Lihat daftar perlengkapan umroh selengkapnya.
Sobat dapat mendaftar lebih awal tanpa terikat sistem tenor. Pembayaran dilakukan secara fleksibel dengan menyetor dana kapan saja sesuai kemampuan, asalkan mencapai DP minimal Rp 5.000.000 per orang. Setelah DP dibayarkan, Sobat sudah bisa mendapatkan perlengkapan umroh. Pembayaran hanya dapat dilakukan melalui transfer atau tunai, tanpa menggunakan kartu kredit.
Memilih waktu terbaik untuk umroh sangat dipengaruhi oleh kebutuhan dan kenyamanan pribadi. Sebagian jemaah mempertimbangkan kondisi cuaca yang lebih nyaman, sementara yang lain lebih mengutamakan faktor anggaran serta kemudahan dalam mendapatkan jadwal keberangkatan.